Goinvestasi.id – Kosmetik Korea, adalah salah satu dari produk kecantikan yang sedang banyak dicari oleh para pelaku usaha. Baik itu agen reseller, maupun dropshipper.
Dan jika membutuhkan informasi tentang distributor kosmetik Korea tangan pertama, artikel ini akan memberikan ulasan lengkapnya.
Daftar Distributor Kosmetik Korea Tangan Pertama
Berikut adalah beberapa daftar dari distributor kosmetik Korea, yang tidak hanya populer di tanah air, tapi juga sudah terjamin kredibilitasnya.
1. Cathy Doll
Distributor kosmetik Korea tangan pertama Cathy Doll, saat ini sudah banyak dikenal di Indonesia dan juga negara Asia lainnya.
Cathy Doll juga sudah mendapatkan izin edar dari BPOM, sehingga dapat beroperasi di seluruh tanah air.
Bagi pengusaha kosmetik yang ingin mendapatkan informasi tentang kosmetik Korea ini, silahkan melihat kontaknya di bawah ini.
Cathy Doll
Situs: cathydoll.co.id
Instagram: cathydollindonesia
Facebook: @CATHYDOLLindonesia
2. Korean Noona
Korean Noona merupakan distributor kosmetik Korea tangan pertama, yang produknya sudah terjamin 100% asli sejak 2008 silam.
Distributor ini tidak hanya memproduksi kosmetik, tapi juga skincare Korea yang cukup terjangkau harganya.
Kunjungi Instagram @korean_noona, untuk mendapatkan penawaran kerjasama sebagai reseller, maupun informasi lainnya
3. The Face Shop
The Face Shop adalah distributor kosmetik Korea tangan pertama, yang selalu menggunakan bahan alami organik pada produknya.
Selain kosmetik, distributor ini juga menjual produk skincare perawatan wajah hingga perawatan rambut yang natural.
Jika tertarik menjadi partner bisnis agen reseller, langsung hubungi distributor ini melalui platform media sosial, dan juga situs nya.
The Face Shop
Instagram: thefaceshopid
Facebook: @TheFaceShopIndo
Marketplace: https://shopee.co.id/thefaceshopid
4. Kosmetikkorea.com
Distributor kosmetik Korea tangan pertama ini, membuka peluang usaha bagi yang tertarik menjadi reseller maupun dropshipper.
Keunggulan lain distributor kosmetik ini, hanya menjual produk original yang didatangkan langsung dari pabriknya di Korea.
5. Nature Republic
Meskipun Nature Republic lebih terkenal akan produk skincare nya, namun distributor ini juga memproduksi kosmetik.
Keistimewaan dari brand ini adalah, produk kosmetik serta skincare nya yang terbuat dari bahan natural dan organik alami.
Nature Republic
Situs: naturerepublic.id
Instagram: naturerepublic.id
Facebook: @NaturerepublicIndonesia
Marketplace: https://shopee.co.id/naturerepublicofficialstore
6. Sulwhasoo
Distributor kosmetik Korea tangan pertama ini, mempunyai produk premium yang harganya memang lebih mahal.
Pasalnya, bahan dasar pada produknya berasal dari ramuan tradisional Korea, yang sudah digunakan antar generasi.
Konsepnya dikenal dengan istilah holistic beauty, yang mempercayai akan perlunya keseimbangan, antara kesehatan tubuh, kecantikan wajah dan ketenangan jiwa.
Sulwhasoo
Situs: sulwhasoo.com
Instagram: sulwhasoo.indonesia
Facebook: @Sulwhasoo.Indonesia
Marketplace: https://shopee.co.id/sulwhasooofficialshop
7. Beauty Haul
Beauty Haul adalah distributor kosmetik Korea tangan pertama, yang hanya menjual koleksinya melalui media sosial, situs dan marketplace.
Instagramnya sudah terverifikasi akan keasliannya, dan juga terkenal sebagai eksportir kosmetik dan skincare ke Eropa hingga Amerika.
Untuk informasi lengkap tentang peluang menjadi reseller, dapat langsung berkunjung ke Instagramnya @beautyhaulindo.
8. Laneige
Laneige adalah distributor kosmetik Korea tangan pertama, yang sekelas dengan Sulwhasoo, dan hanya memproduksi produk premium.
Kemewahan produknya tidak hanya terlihat dari kemasan, tapi juga bahan dasarnya, yang menggunakan formula tertentu.
Untuk peluang bisnis sebagai reseller, langsung saja berkunjung ke media sosial, situs serta official shop nya di marketplace Shopee
Laneige
Situs: laneige.com
Instagram: laneigeid
Facebook: @laneigeindonesia
Marketplace: https://shopee.co.id/laneigeofficialshop
9. Mirielle Beaute
Mirielle Beaute merupakan distributor kosmetik Korea tangan pertama, yang menjual produknya melalui online shop.
Bagi reseller ataupun droshipper kosmetik, dapat berkunjung ke Instagram @miriellebeaute, untuk penawaran kerjasama
10. Innisfree
Innisfree merupakan distributor kosmetik Korea tangan pertama, yang awalnya lebih terkenal dengan produk skincare organic.
Innisfree
Situs: innisfree.com
Instagram: innisfreeindonesia
Facebook: @innisfreeindonesia
Marketplace: https://shopee.co.id/innisfreeofficialshop
11. Etude House
Etude House merupakan distributor kosmetik Korea tangan pertama untuk remaja dan gadis belia sejak 1966.
Distributor berwarna pink ini, tidak hanya menyediakan kosmetik, tapi juga skincare yang harganya cukup terjangkau.
Brand kosmetik ini, dapat menjadi pilihan terbaik untuk para reseller pemula, karena data base pemakainya yang cukup banyak. Selain itu, harganya terjangkau.
Etude House
Instagram: indonesia_etudehouse
Facebook: @etudehouseindo
12. Style Korean Indonesia
Distributor Style Korean Indonesia,merupakan tangan pertama yang memiliki koleksi lebih dari 3000 produk asli.
Selain memproduksi kosmetik dan skincare, distributor ini juga memiliki koleksi perawatan rambut, yang berasal dari bahan organik.
13. Missha
Missha merupakan kosmetik Korea tangan pertama dengan harga terjangkau, dengan target market para profesional muda dewasa,
Semua produk kosmetiknya hanya menggunakan bahan dasar organic berkualitas yang ramah lingkungan.
Missha
Instagram: missha.id
Facebook: @missha.id
14. Beauty Glowing
Distributor kosmetik Korea tangan pertama ini, menjual produk premium Laneige, Innisfree, dan juga lain sebagainya. Beauty Glowing juga memiliki stok cukup besar bagi agennya.
Bagi reseller dan juga para dropshipper yang ingin menjadi partner usaha, silahkan berkunjung ke Instagramnya @beautyglowing.
15. The Saem
The Saem merupakan distributor kosmetik Korea tangan pertama yang eco friendly, karena menggunakan bahan dasar Purified Water dari Belgia.
Karena The Saem terbilang pendatang baru di pasar kosmetik Indonesia, dapat membuka peluang usaha bagi reseller.
The Saem
Instagram: thesaemid
Facebook: @thesaemindonesia
Marketplace:https://shopee.co.id/thesaem.id
16. Papuros Shop
Papuros Shop adalah distributor kosmetik Korea tangan pertama, yang sudah berdiri sejak tahun 2011 melalui media sosial.
Bagi para reseller serta dropshipper yang tertarik menjadi partner usaha, dapat mengunjungi Instagram @papurosshop.
17. Holika Holika
Holika Holika merupakan distributor kosmetik Korea tangan pertama dengan harga yang terjangkau untuk pasar Indonesia.
Jika ingin mengenal lebih lanjut tentang brand ini, dapat berkunjung ke media sosial serta official situsnya di bawah ini.
Holika Holika
Situs: holikaholika.co.id
Instagram: holikaholika_indonesia
Facebook: @HolikaHolikaIndonesia
Demikianlah, informasi mengenai Distributor Kosmetik Korea Tangan Pertama, yang ada di Indonesia saat ini. Semoga dapat bermanfaat, bagi para reseller pemula.
#distributorkosmetikkorea #kosmetikkorea #kosmetik #makeup #skincarekorea #supplierkosmetikkorea